-->
Home » , » Memberi nomor halaman pada ms.office word

Memberi nomor halaman pada ms.office word


Memberi nomor halaman pada ms.office word| anda dapat memberi nomor pada hallaman di microssoft office dengan menu insert yang terdapat di pojok kiri bagian atas menu, tepatnya di samping menu Home. Dari menu insert selanjutnya klik pada Page Number di bagian Header & Footer. Berikut untuk lebih jelasnya..
 
 Klik menu Insert yang terdapat disamping menu home di bagian pojok kiri atas, selanjutnya akan terlihat beberapa menu insert diantaranya cover page, blank page, dan page break kemudian ada table dan sebagainya cari dan klik Page number yang terdapat pada bagian header dan footer, kemudian ada pilihan Top of Pagedan Bottom of page. Pilh top of page untuk memberi  nomor halaman di bagian atas document, dan bottom of page untuk pemberian nomor halam di bagian bawah.
 

Selanjutnya  beri nomor halaman pada header ataupun footer tersebut  setelah itu klik close header and footer untuk mengaplikasikan, maka akan terlihat nomor halaman yang telah di atur tadi. Untuk selanjutnya jika anda memasuki lembaran baru, maka nomor halaman akan otomatis muncul berdasarkan urutannya.

Demikian postingan dengan judul “ Memberi nomor halaman pada Ms.office word “..
Thanks for reading…
 



0 komentar:

Post a Comment

Loading...
Loading...