-->
Home » » Contoh Melaksanakan Peraturan dalam Keluarga, Sekolah, Masyarakat dan Negara

Contoh Melaksanakan Peraturan dalam Keluarga, Sekolah, Masyarakat dan Negara



Contoh melaksanakan peraturan dalam keluarga, lingkungan sekolah, kehidupan masyarakat dan kehidupan bernegara.

Sebelumnya kita juga sudah membahas mengenai contoh peraturan baik itu peraturan pusat maupun peraturan yang ada di daerah. Tidak hanya peraturan pusat dan daerah, sejatinya peraturan juga ada pada lingkungan yang paling kecil seperti keluarga, lingkungan sekolah, kehidupan masyarakat, dan juga kehidupan bernegara. Berikut contoh melaksanakan peraturan.

Dalam Lingkungan Keluarga

Di dalam keluarga, contoh melaksanakan peraturan adalah mematuhi perintah orang tua, melaksanakan tugas tugas harian dengan tertib, dan melaksanakan ibadah dengan tepat waktu.

Di lingkungan Sekolah

Dilingkungan sekolah misalnya, mematuhi tata tetib sekolah, melaksanakan piket, dan mematuhi perintah guru

Dilingkungan Masyarakat

Contoh melaksanakan peraturan misalnya, melaksanakan siskamling bersama, melakukan kerja bakti, melaksanakan keputusan lingkungan

Dalam kehidupan Bernegara

Misalnya menaati peraturan berlalu lintas, membayar pajak, melaksanakan peraturan yang berlaku. Masyarakat juga diwajibkan membuang sampah pada tempat yang telah disediakan, tidak mengganggu ketertiban umum, memelihara fasilitas umum dan sebagainya.

0 komentar:

Post a Comment

Loading...
Loading...